Anggota Koramil 1413-06/Kaledupa Laksanakan Karya Bakti Pembersihan Selokan

 

IMG 20240625 WA0054

Wakatobi,Sulawesibersatu.com – Anggota Koramil 1413-06/Kaledupa dipimpin Sertu Suarman bersama masyarakat  laksanakan karya Bakti pembersihan selokan di Kel.ambewua  ,Kec.kaledupa, Kab. Wakatobi, Selasa (25/06/2024). 

Guna menumbuhkan semangat gotong-royong dan kepedulian masyarakat terhadap kebersihan lingkungan sekitar. Kondisi ruas kanan-kiri jalan dan selokan yang ditumbuhi dengan rumput pembohong dan banyaknya sampah membuat pemandangan sekitar jalan menjadi terkesan kurang terpelihara kebersihannya.

“,Pembersihan tersebut untuk memperlancar air dan antisipasi terjadinya banjir di musim penghujan Kalau selokanya bersih otomasi air mengalir lancar, dan diharapkan tidak terjadi banjir,” Ucap Sertu Suarman. 

“, saya mengajak kepada kepada warga agar selalu memelihara kebersihan lingkungan terutama pada selokan agar tidak tersumbat”, Ajaknya.(Dany)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *