Kapal Perang Inggris Ditemukan di Lokasi Penambang Emas Tanpa Ijin

 

AVvXsEg5rKgeQ2Rpm1iLUaIMuLgvMN kOB6oF4gU2AYchbVbt2DamLb02MjuY zidTZEdfw5NEeSr2GeFZnc17BLVcLlfMIv wDYw9KSrvMHDkAqj6XMmamnw6ZS3Bgl8aiZ57ghkRWsYmh6ds8ihpuczN47aQ7JhRub2Sd yYeBU1p6eJSgMp2PBtZY7rpGHg=s320

Singkawang Kalbar, Sulawesibersatu.com-Warga Kelurahan Sagatani Kecamatan Sagatani Kota Singkawang Selatan Provinsi Kalimantan Barat (Kalbar) sempat dihebohkan karena telah menemukan Kapal Perang Kerajaan Inggris yang pernah menyerang Kerajaan Sambas pada Tahun 1812/1813 lalu.

AVvXsEi60mj3k6bKAKqGFcPZBTKu V9mzxc 0r5HHnYbJtsvav KgEOY7TKF6vv2 3leasKFcLRhABkywXcn6TDBbxJpkkGquh95f2 SWVgV2JqawKTIMGKIUJ qQ09 endg4xDZouk0WSiqwimLf

Penemuan Kapal Perang Kerajaan Inggris tersebut berada dalam lubang di lokasi Penambang Emas Tanpa Ijin (PETI) alias Ilegal yang berbatasan dengan Kabupaten Bengkayang pada Selasa (7/12/2021) kemarin.

AVvXsEi JHB OlqDhWRik5ToEa4EYwGGMBMEuWRnyS1l zvN 9azS78tMo0Ai H bC3K1Q vjzi 51X16ySs6paB4MraKBr1lrSr03mnv5MHTaPoCh94crc THbmZVwQ6f qOWBu8OPQVy1qtB4eUyNU9YAtyC7z6lpszZ0 tO53t1LZMzS5eTXllwu RHMS Q=s320

Menurut salah seorang warga setempat yang dikonfirmasi awak media mengatakan, “bahwa kami yang bekerja sebagai buruh Tambang Emas ditempat ini menyaksikan adanya Penemuan Kapal tersebut, “ujarnya.

Ia menambahkan, dengan adanya penemuan itu banyak warga yang sempat mengabadikan gambar dan video lalu mengirimkannya ke beberapa grup WhatsApp, Media Sosial (Medsos) serta terlihat banyak juga anggota Polisi juga yang datang menyaksikannya, pungkasnya. (NJ/MH)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *